Sabtu, 26 April 2014

percobaan fotosintesis ingenhousz

Belum lama ini murid kelas 7 smpia 31, melakukan praktikum fotosintesis yaitu percobaan ingenhousz. Sebagai pengenalan awal murid diperkenalkan dulu dengan alat-alat praktikum yg digunakan, karena untuk kelas 7 hal ini merupakan hal yang baru.
Alat yg digunakan:
1. Gelas beker 1000 ml
2. Tabung reaksi
3. Corong kaca 90 ml
4. Kawat penyangga
bahan:
hydrilla atau tanaman air lain

yang dirakit seperti ini


kita belum menggunakan perlakuan yg lain, seperti NaHCO3 dan perbedaan suhu ... hanya pengenalan yang bertujuan agar murid dapat menjelaskan apa tujuan dari percobaan ingenhousz, dan latihan menulis analisa percobaan ..



Kamis, 03 April 2014

OPSI 2014

Ada lomba penelitian siswa Indonesia nih.... apakah kir sekolah Al Azhar Summarecon akan mengikutinya??? hmm.... bersemangatkah anggota-anggota kir, khusunya SMA??? i hope so...
^^ kiky